Mengecek Ukuran Viewport dengan jQuery
Hal ini tentunya sangat bermanfaat bagi para pemakai tema dengan tema responsif. Setidaknya, dengan cara ini Anda bisa mengetahui lebar dan tinggi viewport dengan cepat. Tutorial ini sekaligus juga untuk menjelaskan secara singkat tentang event .resize()
yang belum sempat Saya tuliskan di artikel event-event dasar jQuery:
HTML
Letakkan kode ini di atas </body>
:
<div id='viewport-checker'>
<ul>
<li id='width'></li>
<li id='height'></li>
</ul>
</div>
CSS
Letakkan kode ini di atas kode ]]></b:skin>
atau </style>
:
#viewport-checker {
width:200px;
height:auto;
text-align:left;
background-color:#333;
padding:0;
border:2px solid #e6e6e6;
font:italic bold 16px/1.4 Cambria,Georgia,Serif;
color:#eee;
text-shadow:0 1px 1px #000;
position:fixed !important;
position:absolute;
top:-100px;
left:50%;
margin:0 0 0 -108px;
-webkit-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.7);
-moz-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.7);
box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.7);
z-index:1000;
display:none;
}
#viewport-checker ul,
#viewport-checker li {
margin:0;
padding:0;
border:none;
list-style:none;
}
#viewport-checker li {
border-top:1px solid #444;
border-bottom:1px solid #222;
padding:10px 15px;
list-style:none;
}
#viewport-checker li b {color:#74AE3D}
jQuery
Pastikan bahwa tema Anda sudah dilengkapi dengan jQuery. Setelah itu letakkan script ini di bawahnya:
<script>
$(document).ready(function() {
$(window).resize(function() {
var vPortWidth = $(window).width(), //mengambil data lebar layar
vPortHeight = $(window).height(); //mengambil data tinggi layar
//menampilkan keterangan lebar dan tinggi layar saat ukuran layar diubah
$('#viewport-checker').animate({opacity:"show", top:"50px"}, 600);
$('#viewport-checker #width').html('Lebar: ' + vPortWidth);
$('#viewport-checker #height').html('Tinggi: ' + vPortHeight);
});
//menyembunyikan keterangan lebar dan tinggi layar saat pointer meninggalkan kotak keterangan
$('#viewport-checker').mouseleave(function() {
$(this).animate({opacity:"hide", top:"-100px"}, 100);
});
});
</script>
Simpan perubahan.
6 Comments:
Makasih ilmunya Sob... banyak belajar dari blog ini..
By Sodikin Kurniawan, at Saturday, December 17, 2011 at 3:38:00 PM GMT+7
mas taufik pandai dalam membuat artikel tutorial. jelas dalam pemaparannya... guud
semoga segala ilmu yang di beri menjadi manfaat bagi yg membaca dan bisa menjadi pahala bagi yang membuat. semangat! :)
By Cerita Cory, at Saturday, December 17, 2011 at 6:36:00 PM GMT+7
@Sodikin Kurniawan: Sama-sama...
@Cerita Cory: Setidaknya harus mantap terlebih dahulu bahwa diri sendiri sudah paham sebelum memutuskan untuk berbagi tutorial.
By Taufik Nurrohman, at Monday, December 19, 2011 at 8:36:00 AM GMT+7
Kalau Mendapatkan Lebar Pada Elemen Css Gimana...?
By Anonymous, at Thursday, April 18, 2013 at 11:56:00 AM GMT+7
1. /2012/01/jquery-width-dan-height.html
2. /2012/01/jquery-css.html
By Taufik Nurrohman, at Thursday, April 18, 2013 at 12:51:00 PM GMT+7
Kalau Itu Dengan Hover , Atau Menyesuaikan Lebar Dengan Js ,
Maksud Saya ,
Mengukur Css Yang Berbentuk Rsponsive ,
Misalnya : Kita Ambil Contohnya Sebuah Box , dan Text Widthnya Pun Nampil ,
Ketika Kita Perlebar Kotaknya Atau Kotaknya Melebar Otomatis Ataupun Merubahnya Melalui Periksa Elemen dan Lain Lain ,
Apakah Ada Sperti itu Mas ,..? , Menampilkan Width Secara Otomatis,
By Anonymous, at Thursday, April 18, 2013 at 4:41:00 PM GMT+7
Post a Comment
<< Home